Resep Empal Jengkol Enak dan Empuk
Resep Empal Jengkol Enak dan Empuk .Tahukah kamu, ternyata dibalik aroma khasnya jengkol menyimpan manfaat yang sangat besar. Manfaat jengkol diantaranya adalah :
1. Mengandung zat asam jengkolat yang bermanfaat untuk mencegah diabetes.
2. Jengkol kaya akan zat besi sehingga dapat mencegah anemia.
3. Kandungan asam folat pada jengkol dapat mencegah kecacatan pada bayi.
4. Jengkol merupakan makanan yang bersifat diuretic (pembuangan urin menjadi lancar) sehingga sangat
baik untuk mengatasi penyakit jantung koroner.
5. Kandungan serat yang tinggi pada jengkol menyebabkan BAB menjadi lancar sehingga dapat
merampingkan perut.
6. Jengkol mengandung kalsium dan fosfor yang sangat dibutuhkan oleh tulang sehingga bermanfaat untuk mencegah terjadinya keropos tulang (osteoporosis).
Nah, banyak sekali manfaatnya bukan? Jengkol bisa diolah menjadi berbagai makanan yang enak dan lezat. Bisa dibuat kerupuk atau disayur. Kali ini saya akan berbagi dengan kalian, ini dia cara mengolah jengkol dengan cara disemur, namanya adalah empal jengkol.
Siapkan bahan-bahannya ya………